Berita Terbaru

5 Juni 2020

 

Dari sekitar 1250 peserta yang mengikuti rapid test di Panti Sosial Bina Laras Harapan Sentosa 2, Cipayung, Jakarta Timur, ada sebanyak 19orangreaktif Covid-19, terdiri dari 14 penghuni penyandang disabilitas mental dan 5 pegawai panti. 14 penghuni panti kemudian dibawa Ke RUmah Sakit Umum Daerah Duren Sawit untuk menjalani Swab test. Semanatra 5 pegawai panti diminta melakukan isolasi mandiri di rumah mereka masing-masing.

 

Informasi lengkapnya dapat dilihat pada: https://megapolitan.kompas.com/read/2020/06/05/18374871/hasil-rapid-test-19-orang-di-panti-sosial-bina-laras-harapan-sentosa-2?utm_source=Facebook&utm_medium=Refferal&utm_campaign=Sticky_Dekstop

Social Media PJS